Rekrutmen Kerja PT Sasa Inti (SASA) Area Cikarang April 2021 | Assalamualaikum sobat loker semua, kali ini mimin dapet informasi mengenai lowongan kerja di PT Sasa Inti (SASA). PT Sasa Inti (SASA) kembali membuka rekrutmen kerjanya untuk para talenta muda berbakat indonesia untuk bergabung menjadi bagian dari keluarga besar karyawan Sasa. Seperti yang kita ketahui bersama, PT Sasa Inti (SASA) terkenal dengan produk penyedap masakan dan juga bumbu instan lainnya. kualifikasi rekrutmen kerja PT Sasa Inti (SASA) hari ini adalah minimal lulusan D3 ya sobat semua.
Untuk proses rekrutmen kerja di PT Sasa Inti (SASA) dibagi menjadi 3 tahapan seleksi, yang pertama adalah seleksi administrasi, selanjutnya apabila dinyatakan lolos seleksi pertama pihak perusahaan diwakili oleh HRD akan menghubungi calon kandidiat karyawannya melalui whatsapp resmi kantor/email resmi perusahaan, kalian akan dimintai waktu untuk bisa melakukan tahap seleksi yang kedua yaitu tes psikotes. apabila sobat semua lolos pada seleksi tahap kedua ini kalian akan masuk ke tahap seleksi yang ketiga adalah wawancara.
Daftar Isi
Lowongan Kerja PT Sasa Inti (SASA) Tahun 2021
sekilas mengenai perusahaan PT Sasa Inti (SASA). PT Sasa Inti merupakan perusahaan FMCG Makanan dan Bumbu yang terpercaya di Indonesia. Didirikan oleh Rodamas pada tahun 1968, nama Sasa sendiri merupakan singkatan dari “Sari Rasa” yang diterjemahkan sebagai SAri dari raSA yang tumbuh menjadi merek yang memimpin pasar untuk pasar Lokal dan International.
Berfokus kepada masa depan, PT Sasa Inti memimpin kategori dengan menciptakan berbagai inovasi produk. PT Sasa Inti menciptakan kebahagiaan bagi individual dan keluarga, oleh karenanya moto “Sasa Melezatkan!” memberikan pengalaman rasa untuk semua selera dan membantu konsumen menikmati makanan lezat, sehat dan berkualitas. Semua ini tercermin dalam produk-produk Sasa, mulai dari MNG, tepung bumbu, rangkaian saus, santan hingga bumbu instan. PT Sasa Inti memiliki 3 pabrik yaitu di Probolinggo, Cikarang dan Minahasa Selatan. [sumber]
Info Karir di PT Sasa Inti (SASA) tahun 2021
berikut adalah posisi lowongan kerja yang dibuka
Laboratory Technician
Kualifikasi
- Gelar sarjana dalam Teknologi Pangan / Biologi / Biokimia / Mikrobiologi
- Lulusan baru dipersilakan, tetapi memiliki pengalaman adalah keuntungan
- Pengetahuan yang kuat tentang Praktik Laboratorium yang Baik, Instrumen Lab & Kontrol Proses Statistik
- Pemecahan masalah dan analitis yang baik
- Memiliki sikap Keberanian yang positif, Berorientasi pada tindakan, Respek, dan Antusias
Maintenance Planner Supervisor
Kualifikasi
- Min. Gelar Sarjana Teknik Listrik / Mesin dengan min. 2 tahun Pengalaman
- Pahami Pemeliharaan Preventif & Prediktif
- Pahami Kontrol Inventaris Suku Cadang
- Kepemimpinan yang Baik, Kerja Tim & Pemikiran Analitis
- Keterampilan Komputer yang Baik (Ms. Office & SAP)
Electric Technician
Kualifikasi
- Min. Gelar D3 Teknik Elektro dengan pengalaman di bidang terkait
- Lulusan baru dipersilakan
- Keterampilan komunikasi yang baik
- Mengetahui dan memahami kontrol otomasi PLC, Sensor, dan Industri
- Akrab dengan GMP
Penempatan: Cikarang
Tata cara pendaftaran rekrutmen Sasa
bagi yang berminat untuk melakukan registrasi kerja silahkan ikuti langkah-langkah dibawah ini
Send your CV to :
hrd@sasainti.co.id
Demikianlah informasi mengenai Lowongan kerja Sasa terbaru tahun 2021 ini yang bisa mimin sampaikan kepada kalian semua. terima kasih sudah membaca artikel ini sampai selesai, nantikan update informasi lowongan kerja lainnya yang akan mimin update setiap harinya hanya di kabarkerja.my.id. stay safe dan salam sukses selalu ya sobat semua.