Lowongan Kerja JNE Express Area Serang

Posted on

Rekrutmen Kerja PT Tiki Jalur Nugraha Ekakurir (JNE) Wilayah Serang April 2021 | Balik lagi bersama mimin kabarkerja disini sobat loker semua, mimin juga mau ngucapin selamat menunaikan ibadah puasa bagi yang menjalankannya ya sobat loker semua,  mudah-mudahan semuanya sehat selalu ya. PT Tiki Jalur Nugraha Ekakurir (JNE) selaku perusahaan yang bergerak di bidang logistik dan ekspedisi mengantisipasi hal itu dengan segera membuka lowongan kerja PT Tiki Jalur Nugraha Ekakurir (JNE) terbaru pada bulan april 2021 ini. Wilayah JNE Express yang membuka lowongan kerja pada kesempatan hari ini adalah JNE Express Puri Mansion. Sebagai perusahaan yang bergerak di bidang jasa ekspedisi, JNE Express terus meningkatkan pelayanan kepada para pelanggan setianya di seluruh indonesia, dengan semakin banyaknya persaingan usaha pada bidang jasa ekspedisi menjadikan jne terus berbenah dan meningkatkan daya saing antar perusahaan jasa ekspedisi seperti J&T, SiCepat Express, Ninja Express, dan masih banyak jasa ekspedisi lainnya.

lowongan kerja jne express serang 2021

oh iya, sebelumnya mimin juga sudah memberikan informasi mengenai Berapa Gaji di JNE?, silahkan sobat semua bisa mengunjungi artikelnya kalau ingin tau estimasi gaji karyawan JNE terbaru pada tahun 2021 ini. Rekrutmen JNE Express kali ini mengunakan metode daring atau online,ini dikarenakan pada masa pandemi covid-19 pada saat in prioritas kesehatan tetap menjadi nomor satu.

Lowongan Kerja JNE Express Serang 2021

sekilas mengenai JNE Express. Didirikan tahun 1990, PT Tiki Jalur Nugraha Ekakurir (JNE) melayani masyarakat dalam urusan jasa kepabeanan terutama import atas kiriman peka waktu melalui gudang ‘Rush Handling’. Seiring dengan peningkatan investasi asing, pertumbuhan ekonomi dalam negeri, dan perkembangan teknologi informasi, serta beragam inovasi produk yang dikembangkan, kinerja JNE semakin tumbuh juga berkembang di kalangan dunia usaha maupun masyarakat Indonesia.

Baca Juga:  Lowongan Kerja Pizza Hut Delivery Wilayah Lamongan

Peluang yang terus tumbuh ini mendorong JNE untuk terus memperluas jaringannya ke seluruh kota besar di Indonesia. Saat ini titik-titik layanan JNE telah mencapai diatas 6,000 lokasi dan masih terus bertambah, dengan jumlah karyawan lebih dari 40,000 orang. [sumber]

Info Karir Jne Express Serang 2021

berikut adalah informasi lowongan kerja yang tersedia

Sales Counter Officer

Kualifikasi

  • Pria/Wanita
  • Usia maksimal 25 tahun
  • Pendidikan minimal Diploma/Sarjana semua jurusan
  • Berpengalaman sebagai Sales Counter diutamakan
  • Fresh Graduate dipersilahkan melamar
  • Mahir menggunakan Ms. Office
  • Komunikatif, jujur, ramah dan disiplin
  • Mampu bekerja dengan cepat, detail, dapat bekerja dibawah tekanan
  • Target, ulet dan bisa bekerja dalam team
  • Lokasi kerja: Kab. Serang

Sales Corporate

Kualifikasi

  • Pria/Wanita
  • Usia maksimal 30 tahun
  • Memiliki pengalaman dibidang Sales B2B
  • Memiliki banyak relasi perusahaan: BUMN, Swasta, Pemerintahan
  • Memiliki kemampuan negosiasi dan komunikasi yang efektif
  • Dapat berbahasa Inggris (Min. Pasif)
  • Dapat mengoperasikan Ms. PowerPoint & Excel
  • Memiliki kendaraan pribadi dan SIM
  • Lokasi kerja: Kab. Serang

Tata Cara Pendaftaran Rekrutmen JNE Express

Bagi yang berminat untuk melakukan registrasi kerja silahkan ikuti langkah-langkah dibawah ini

silahkan mengirimkan CV lengkap ke:

clg.recruitment@jne.co.id
Lamaran 1 File dalam bentuk PDF
Maksimal 500 KB dengan subjek: Sales_SCO/Sales_CRP

Atau daftar online: DISINI

Demikianlah informasi mengenai lowongan kerja JNE express Serang terbaru pada tahun 2021 ini, terima kasih atas perhatiannya, hati-hati akan penipuan yang mengatas namakan JNE, karena seluruh proses rekrutmen kerja JNE Express ini tidak dipungut biaya sama sekali atau GRATIS. sampai jumpa lagi di artikel kami lainnya, salam sukses bagi kita semua.

Baca Juga:  Lowongan Kerja Erigo Wilayah Serang

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *